Memulai Bisnis Untuk Pemula? Coba 7 Bisnis Ini!
Memulai sebuah bisnis memang tidak semudah membalikkan tangan. Mulai dari penentuan modal, riset pasar, hingga menggaji karyawan jika dibutuhkan. Semua tidak akan berhasil jika tidak memiliki mental dan mindset kewirausahaan…